FUN BAKERY
Jl. Mahkota Raya 31, Temanggung ,
Jawa Tengah
(0293)-88764534
Dyah_Funbakery@gmail.com
Fun Bakery adalah produsen roti dan cake yang pemasarannya telah
mencapai seluruh kota di Jawa Tengah. Produk yang saat ini sedang booming dan
sangat laku adalah cupcake, oleh Fun Bakery cupcake ini dikembangkan menjadi
cupcake ubi jalar ungu agar lebih memikat masyarakat dan konsumen. Ubi ini
adalah bahan lokal daerah temanggung.
A. Lokasi
perusahaan
Fun Bakery dibangun diatas lahan seluas
4.350 m2 yang bertempat di Jl. Mahkota Raya 31, Temanggung , Jawa Tengah.
Pemilihan
lokasi itu sendiri didasarkan atas pertimbangan sebagai berikut:
a.
Lokasi yang dipilih dekat bahan baku
b. Lokasi
yang dipilih dekat dengan kawasan pasar, perumahan pertokoan sehingga produk
yang dihasilkan mudah disalurkan kepada konsumen.
c.
Lokasi perusahaan dekat dengan jalan
raya sehingga pendistribusian bahan penunjang dan penjualan mudah dilakukan.
B. Bentuk Usaha
Fun Bakery merupakan perusahaan Bakery (roti) yang
bergerak dalam bidang makanan khususnya cupcake. Dimana kepemilikan usaha ini
sepenuhnya dimiliki oleh owner bakery ini.
C. Visi
dan Misi Perusahaan
Visi
Menjadi usaha yang bertahan dan dapat memberdayakan SDM Indonesia
Misi
Dapat menembus seluruh pasar nasional dan internasional
D. Struktur Organisasi Fun Bakery
Struktur
organisasi yang ada di Fun Bakery berbentuk Garis (Line Organization). Pada
organisasi bentuk garis ini, kekuasaan dan tanggung jawab tertinggi terletak di
tangan seorang pemimpin. Segala perintah dari atasan mengalir melali garis
kepada bawahannya.
Gambar 1. Struktur Organisasi Fun
Bakery
A. FASILITAS DAN KETENAGAKERJAAN
Fun Bakery
Indonesia mempunyai beberapa fasilitas utama untuk membantu kelancaran
produksi. Fasilitas yang dimiliki antara lain ruang produksi dan fasilitas
didalamnya, ruang pengemasan, gudang barang mentah, gudang barang jadi,
mushola, kantin, poliklinik, locker, pos satpam, kantor administrasi,
kantor receptionist, laboratorium NPD (New Product Development),
laboratorium QC (Quality Control), flavour room, workshop,
laboratorium penanganan limbah, toilet, taman, tempat parkir, lapangan sepak
bola dan lapangan bola volly. Juga terdapat sarana penunjang produksi lainnya,
diantaranya mesin produksi, mesin pengemas (packaging), komputer,
alat-alat laboratorium, tempat minum karyawan dan lainnya.
Fun Bakery
Indonesia mempunyai karyawan sekitar 800 orang yang terdiri dari 450 karyawan
pria dan 350 karyawan wanita.
Terdapat 2
macam waktu kerja karyawan di Fun Bakery Indonesia yaitu shift dan non shift.
Dengan pembagian waktu kerja sebagai berikut:
1.
Waktu Kerja Shift
Karyawan yang
masuk kerja shift dibagi dalam tiga waktu kerja dengan jumlah jam kerja
sebanyak 8 jam perhari datambah 30 menit waktru istirahat. Pembagian jam kerja
adalah sebagai berikut:
a.
Shift 1 : jam kerja pukul 06.00 -13.00 WIB dengan 6 hari kerja
b.
Shift 2 : jam kerja pukul 13.00 – 21.30 WIB dengan 5 hari kerja
c.
Shift 3 : jam kerja pukul 21.30 – 06.00 WIB dengan 5 hari kerja
2.
Waktu Kerja Non Shift
Karyawan yang
masuk kerja Non Shift bekerja dari hari senin sampai jum’at dengan jam kerja
selama 8 jam perhari ditambah waktu istirahat selama 30 menit.
B. INFORMASI
PRODUK
a)
Cupcake
Cupcake ( British English: fairy cake, Australia English: patty cake atau
cup cake) adalah kue kecil yang dirancang untuk melayani satu orang, sering
dipanggang dalam kertas tipis kecil atau cangkir aluminium. Seperti cake pada
umumnya, cupcake difrosting dan didekorasi denga toping dan taburan.
Penyebutan pertama cupcake dapat ditelusuri sejauh 1796, ketika sebuah notasi
resep "kue harus dipanggang dalam cangkir kecil" ditulis dalam
Cookery Amerika oleh Amelia Simmons. Jenis lain dari "cup cake"
dimaksud bahan kue yang diukur berdasarkan volume, menggunakan cangkir
berukuran standar, bukannya ditimbang. Resep yang bahan diukur menggunakan
cangkir berukuran standar juga bisa dipanggang dalam cangkir, namun mereka
lebih sering dipanggang dalam kaleng sebagai lapisan atau roti. Dalam tahun
kemudian, ketika penggunaan pengukuran volume tegas didirikan di dapur rumah,
resep ini dikenal sebagai kue atau kue 1234 kuartal, disebut demikian karena
mereka terdiri dari empat bahan yaiyu, satu cangkir mentega, dua cangkir gula,
tiga cangkir tepung, dan empat telur. Mereka adalah kue kuning polos, agak
kurang kaya dan lebih murah daripada pound cake, karena menggunakan sekitar setengah
banyak mentega dan telur dibandingkan dengan kue pon. Nama-nama dari dua kelas
utama dari kue tersebut dimaksudkan untuk sinyal metode untuk tukang roti,
"Cup cake" menggunakan pengukuran volume, dan "pound cake"
menggunakan pengukuran berat.
Sebuah cupcake standar menggunakan bahan dasar yang sama sebagai standar
berukuran kue : mentega, gula, telur, dan tepung.
Perencanaan
produksi untuk memproduksi cupcake ubi jalar ungu adalah sebagai berikut :
Tabel 1. PPIC
cupcake UBI UNGU
No
|
Bahan
|
Pengadaan bahan /hari
|
Harga /Kg
|
Jumlah biaya
|
Pengadaan bahan/minggu
|
1.
2.
3.
4.
5.
|
Cake
-
Tepung terigu
-
Telur ayam
-
Mentega
-
Gula pasir
-
Susu bubuk
-
Soda kue
- Baking
powder
Ubi
(subtitusi)
Topping
Chocochips
BBM
Tenaga
kerja
|
22
Kg
12,5
Kg
12,5
Kg
15
Kg
1
kg
1
Kg
1
Kg
20%
terigu
4,4
Kg
1
Kg
⅟2Tabung 12 Kg
3
orang
|
Rp.
7000
Rp.
18.000
Rp.
15.000
Rp.
10.000
Rp.
25.000
Rp.
20.000
Rp.
20.000
Rp.
3000
Rp.
30.000
Rp.
73.000
Rp.
15.000
|
Rp.
154.000
Rp.
225.000
Rp.
187.500
Rp.
150.000
Rp.
25.000
Rp.
20.000
Rp.
20.000
Rp.
19.800
Rp.
30.000
Rp.
36.500
Rp.
45.000
|
154
Kg
87.5
Kg
87.5
Kg
105
Kg
7
Kg
7
Kg
7
Kg
30,8
Kg
7
Kg
4
Tabung
|
Total
Biaya produksi
|
/hari
/minggu
|
Rp.
912.800,-
Rp.
6.389.600,-
|
|||
Oven
Mixer
Timbangan
Loyang
Kompor
Cup
alumunium
Perkap (talenan, pisau, sendok, mangkok, pengaduk,
Panci
|
C. Sertifikasi / Izin
Halal
BPOM RI MD : 249110001265
Kode Batang : 8 886008 101091
SNI : 01-3553-1996-III
BPOM RI MD : 249110001265
Kode Batang : 8 886008 101091
SNI : 01-3553-1996-III
D. Keuangan
Dana
yang digunakan oleh Fun Bakery untuk membiayai operasional perusahaan dari
penanaman modal oleh owner selaku pemilik perusahaan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar